Coder Social home page Coder Social logo

perputakaan's Introduction

Perputakaan

Perpu S takaan

Fitur dari aplikasi Perputakaan

Fitur Umum

1 Enrollment atau pendafataran calon anggota serta perubahan data anggota. 
2 Kehadiran dari anggota perpustakaan saat mengunjungi perpustakaan.
3 Membuat kelompok atau sub jenis buku sesuai dengan menggunakan **Sistem Desimal Deway***
4 Merekam semua data yang menyangkut dengan peminjaman buku.
5 Notifikasi via surat elektronik dan Whats App perihal kadarluasanya peminjaman buku.

Fitur Pelaporan

1 Dasbor yang menggambarkan jumlah pengunjung harian, jumlah buku yang dipinjam, jumlah buku yang tersedia.
2 Data unduhan pengunjung perpustakaan.

Namun fitur diatas belum sepenuhnya ada. Semoga Allah mudahkan pengembangan aplikasi ini. Aammiin. Fitur yang sudah tersedia ada dibawah ini ..

Fitur dari aplikasi Perputakaan yang sudah tersedia di versi ini

Fitur Umum

1. [x] Enrollment atau pendafataran calon anggota serta perubahan data anggota. 
2. [x] Kehadiran dari anggota perpustakaan saat mengunjungi perpustakaan.
3. [ ] Membuat kelompok atau sub jenis buku sesuai dengan menggunakan **Sistem Desimal Deway***
4. [ ] Merekam semua data yang menyangkut dengan peminjaman buku.
5. [ ] Notifikasi via surat elektronik dan Whats App perihal kadarluasanya peminjaman buku.

Fitur Pelaporan

1. [ ] Dasbor yang menggambarkan jumlah pengunjung harian, jumlah buku yang dipinjam, jumlah buku yang tersedia.
2. [ ] Data unduhan pengunjung perpustakaan.

Sumber daya

Lunak / Digital

1. Bahasa pemprograman Java
2. Oracle JDK 8, sebenarnya berbayar, namun karena ini tidak untuk diperjual belikan, ya jadi saya 
anggap boleh lah :D, dan saya pilih JDK 8 karena masih termasuk didalamnyaJafaFX.
3. U Are U SDK 4500, SDK dari digital persona. Jika membeli Finger Print ini sudah include didlamanya SDK tersebut.

Perangkat Keras

1. Finger Print digital Persona 4500

Instalasi

Banyak yang mengatakan Java itu mengungguli dari bahasa pemprograman yang lain karena :

Write Once, Run Any Where

  1. Yap karena itu kita membutuhkan JRE Java Runtime Environment terinstall diaplikasi kita. karena kode ini dikompile dengan JDK 8 maka untuk menjalankan membutuhkan JDK 8 (Sudah termasuk JRE didalamnya). 1.1 [Optional] jika kalian pull repository ini dan kalian mengganti menggunakan JDK != 8, maka kalian juga harus menjalankannya menggunakan JDK yang sama.

  2. Membuat Jar file, yang perlu diperhtikan adalah eksternal library harus berada didalam bundle jar tersebut.

  3. Buat short cut dari file Jar yang didalamnya mengandung main class, lalu klik kanan, dan pada isian target isilah dengan "C:\alamat anda sendiri\bin\javaw.exe" -jar C:\alamat anda sendiri\Perputakaan\out\artifacts\Perputakaan_jar\Perputakaan.jar

Contoh milik saya

"C:\Program Files (x86)\Java\jre1.8.0_271\bin\javaw.exe" -jar C:\Users\saya\IdeaProjects\Perputakaan\out\artifacts\Perputakaan_jar\Perputakaan.jar

Penutup

Katanya :

Gajah tidak mati kecuali meninggalkan Gading.

pengertian : Gading adalah hal yang bermanfaat.

Semoga kebaikan atas kalian semua :D

perputakaan's People

Contributors

muhammadfarras avatar

Watchers

 avatar

Recommend Projects

  • React photo React

    A declarative, efficient, and flexible JavaScript library for building user interfaces.

  • Vue.js photo Vue.js

    ๐Ÿ–– Vue.js is a progressive, incrementally-adoptable JavaScript framework for building UI on the web.

  • Typescript photo Typescript

    TypeScript is a superset of JavaScript that compiles to clean JavaScript output.

  • TensorFlow photo TensorFlow

    An Open Source Machine Learning Framework for Everyone

  • Django photo Django

    The Web framework for perfectionists with deadlines.

  • D3 photo D3

    Bring data to life with SVG, Canvas and HTML. ๐Ÿ“Š๐Ÿ“ˆ๐ŸŽ‰

Recommend Topics

  • javascript

    JavaScript (JS) is a lightweight interpreted programming language with first-class functions.

  • web

    Some thing interesting about web. New door for the world.

  • server

    A server is a program made to process requests and deliver data to clients.

  • Machine learning

    Machine learning is a way of modeling and interpreting data that allows a piece of software to respond intelligently.

  • Game

    Some thing interesting about game, make everyone happy.

Recommend Org

  • Facebook photo Facebook

    We are working to build community through open source technology. NB: members must have two-factor auth.

  • Microsoft photo Microsoft

    Open source projects and samples from Microsoft.

  • Google photo Google

    Google โค๏ธ Open Source for everyone.

  • D3 photo D3

    Data-Driven Documents codes.